Menu Atas

Showing posts with label Coretan Mamah. Show all posts
Showing posts with label Coretan Mamah. Show all posts

Thursday, November 30, 2017

"Namanya juga anak-anak"

bercanda atau bullying
Jangan terlalu sering mengeluarkan kalimat "namanya juga anak-anak" ketika tindakan agresif atau perilaku bullying terjadi pada anak. Karena kalimat tersebut tanpa disadari oleh orang tua atau guru merupakan kalimat yang mengandung self mechanism defence dan dapat dianggap sebagai bentuk sikap permisif oleh pelaku dan membentuk perasaan inferior pada korban.

Langkah yg perlu diambil oleh orang tua atau guru adalah :
  1. Kenali perilaku agresif atau bullying yang dilakukan oleh pelaku apakah hanya pada satu anak atau kencenderungan massive.

  2. Cari tahu sumber sikap agresif pelaku. Caranya bisa dengan dua cara yaitu :
    • Observasi dan interview interaksi pelaku dilingkungan rumah. Terlebih apabila pelaku adalah anak2 biasanya perilaku terpicu dari imitation perilaku orang tua atau lingkungan keluarga atau media televisi yang ditonton anak dirumah.
    • Observasi dan interview korban apakah memang ada faktor pemicu dari korban yang memancing perilaku agresif pelaku.

  3. Pertemukan korban dengan pelaku untuk membicarakan hal-hal yang tidak disukai baik kedua belah pihak dan damaikan agar tidak perilaku agresif dan bullying tidak terulang kembali.


  4. Apabila setelah ditengahi dan pelaku sudah meminta maaf tetapi perilaku agresif masih terus terjadi berarti pelaku belum memahami apa yang salah dari tindakannya. Untuk case ini maka perlu diterapkan punishment karena jangan sampai pelaku menganggap tidak masalah mengulang kesalahannya lagi nanti bisa diselesaikan cukup dengan meminta maaf. Untuk orang tua caranya melakukan punishment bisa dengan tidak diperbolehkan menonton tv atau main mainan kesukaan pelaku selama rentang waktu tertentu.


  5. Dampingi korban dengan tepat dan beri pengertian agar tidak terbentuk rasa inferior tetapi jangan berlebihan yang bisa membentuk karakter korban menjadi anak lemah dan tidak mandiri. Perlu diingat orang tua dan guru bahwa anak korban bullying tetap harus dididik untuk percaya diri menyelesaikan masalahnya sendiri sebelum meminta bantuan orang lain.

penulis : Tufa Fainusa

Thursday, April 12, 2012

MY BOYFRIEND, BOY FRIENDS

Sekumpulan lelaki lajang, sedikit mapan dan player pastinya (or it was)…That’s My Boy Friend, Boy Friends.



Mr. A…Have a good look (better than any else in this gank they said hehehe) smart, rich, and absolutely playboy (if he want to)….hahaha



Mr. B…Bad Boys, believe in spiritual or spooky things, careless, easy to fall in love but always say “no she’s the one” (his self mechanism defend is so strong), and yups like the others he is absolutely playboy with specialization for youngest girl. Hehehe

Mr. C…Look calm but don’t get fool on him, he have sadism or cruel humor taste, get obsession with one girl, playboy??? Hmm I don’t think so…it’s just his cover behavior or maybe just to get balance with his playboy gank. hahaha



Mr. D…Hmm complicated person, stuck up, self oriented, confused with his relationship want to stay or leave, not playboy (much…), but always flirting with another girl if he have an opportunity…hehehe



My Boy…No comment….hahahaha

Wednesday, March 28, 2012

ANDA KENAL SAYA SIAPA..!!!

Jakarta tambah terlihat tidak sedap dipandang mata menjelang pemilu 2009. Dua bulan sebelum pemilu Jakarta semakin terlihat “kotor” dengan banyaknya spanduk-spanduk atau baliho yang memuat foto-foto dari caleg DPRD, DPR RI sampai Balon Presiden. Dari spanduk extra besar dan bagus sampai spanduk-spanduk kecil yang sederhana mulai bertebaran disepanjang jalan Jakarta. Kalau mau jujur banyak dari foto-foto itu (terutama Caleg DPRD dan DPR RI) yang tidak familiar sebelumnya. Dari pose yang menampilkan wajah cantik dan sedap dipandang mata, sampai spanduk yang menampilkan wajah galak dan minim senyuman (ihh seram). Sebenarnya dari spanduk ini saja bisa ketahuan kok partai mana yang punya banyak dana (hehehe piss ah). Supaya lebih afdol spanduk-spanduk tersebut juga memuat banyak slogan dan janji-janji apabila bla…bla…bla…yang menunjukan bahwa mereka adalah orang-orang yang down to earth alias merakyat, sehingga nantinya pasti akan menerapkan kebijakan pro rakyat. Padahal kenyataannya….who knows???

Saturday, March 24, 2012

Aku Wanita Bukan Psikolog

Dua reaksi yang biasanya terjadi bagi orang yang berhadapan dengan psikolog, yaitu menghindar atau justru mendekat. Menghindar karena tidak mau “dibaca”, mendekat karena justru ingin “dibaca”. Persepsi yang salah di kalangan masyarakat awam bahwa psikolog adalah orang yang bisa “membaca” seseorang dengan sekali pertemuan. Kalau begitu psikolog tak ubahnya seperti paranormal doank....karena suatu kesalahan besar kalau psikolog dianggap bisa langsung “membaca” orang dengan sekali perkenalan. Psikologi adalah ilmu ilmiah jadi otomatis dasar-dasar ilmunya juga harus ilmiah dan dapat dibuktikan. Menilai orang pun harus terstruktur dan tidak bisa asal menarik kesimpulan, semuanya harus berdasarkan analisa yang kuat dan lama jadi tidak bisa secara instant.

Saturday, March 10, 2012

Antara Maslow Dan Lelakiku

Lelaki yang satu ini, bisa dengan lantangnya berkata “ya gw emang egois”, yup lelaki ini memang egois. Tapi berapa orang sich yang tahu bahwa sebenarnya dibalik sikap egois lelaki ini, itu karena rasa tidak aman yang ada di dirinya? Karena takut terluka jadi lelaki ini memilih untuk “melukai” terlebih dahulu, karena takut dikhianati lelaki ini tidak pernah memberi orang lain control akan dirinya, karena tidak percaya diri lelaki ini jadi bersikap defensive dengan orang lain. Karena bagi lelaki ini mengakui perasaannya berarti membuka peluang orang untuk menyakitinya.

Lelaki yang satu ini bisa dengan tega berkata “iya dia harus merasakan apa yang gw rasakan” padahal belum tentu itu orang yang sama yang memperlakukan dia salah berdasarkan persepsinya sendiri. Yup memang sedikit aneh, tapi dendam yang meledak-ledak dan tidak terarah memang khas lelaki ini bangetzzz dech. Tapi Berapa orang sich yang tahu alasan sesungguhnya tingkah lakunya yang aneh ini karena dia merasa kurang dicintai dan diperhatikan?